Buku Terbit #4: Kisah Inspirasi Para Pembangun Peradaban

KISAH INSPIRASI PARA PEMBANGUN PERADABAN



DESKRIPSI
Judul : Kisah Inspirasi Para Pembangun Peradaban
Jenis Buku : Antologi Cerpen
Penulis : Lulusan Terbaik Sekolah Menulis Indonesia Angkatan 2
Kategori : Fiksi
Tebal : 98 halaman
ISBN : 978-623-7181-41-5
Harga : Rp. 65.000

Cetakan Pertama, April 2020


Diterbitkan oleh:
Penerbit Sekolah Menulis Indonesia


BLURB
Ini adalah kisah inspirasi para pembangun peradaban. Sebuah kisah dari penjuru pelosok negeri yang memberikan gambaran kehidupan pendidikan dalam negeri.

Dikemas dalam bentuk cerita yang apik, menyentuh, dan menginspirasi. Buku ini semoga mampu memberikan motivasi di balik cerita yang disuguhkan, memberikan solusi dari masalah yang diangkat, dan memberikan renungan di balik hikmah yang bisa dipetik dari dalam cerita.

Bacalah buku ini, jika kamu adalah agen-agen perubahan yang harus mengubah peradaban negeri ini

Testimoni:
Buku sederhana ini penuh motivasi dan introspeksi. Untukmu yang butuh motivasi, inspirasi, introspeksi, dan kesadaran, buku ini sangat cocok untuk dibaca

Mahestha Rastha Andaara, S.Pd
Owner Penerbit Sekolah Menulis Indonesia


CARA MENDAPATKAN BUKU INI?

Silahkan hubungi kami di nomor wa.me/6289622942624


Posting Komentar

0 Komentar